Posts

Showing posts from March 16, 2021

PLAKAT SOE HOK GIE DIPASANG KEMBALI DI MAHAMERU

Image
PLAKAT SOE HOK GIE DIPASANG KEMBALI DI MAHAMERU plakat soe hok gie Plakat parasati in memoriam soe hok gie dipasang kembali pada puncak gunung tertinggi di Pulau Jawa, Puncak Mahameru, Gunung Semeru, Jawa Timur, setelah sejak 16 Desember 2012 sempat diturunkan.  Palakat ini dipasang pada tahun 2020 kemarin dan sekarang ditempatkan pada gerbang masuk kawasan puncak Mahameru, sekaligus sebagai titik penanda arah pulang dari atas Gunung Semeru agar tidak ada lagi pendaki yang tersesat ke area blank zone yang sudah sering memakan korban.  Biografi Soe Hok Gie: Kisah Hidup Sang Demonstran Kala jatuhnya era Orde Lama, kita tidak bisa melupakan konstribusi mahasiswa di dalam pencapaian itu. Mahasiswa yang saat itu tergabung dari berbagai gerakan organisasi dapat menumbangkan Orde Lama, yang terkenal dengan korupsi dan PKI di jaman itu. Di dalam pergerakan ini, kita tidak bisa memisahkan peran seorang mahasiswa keturunan Tionghoa yang terkenal dengan kritiknya yang tajam di media cetak. Siapa